Perguruan Tinggi

pt
001038
Universitas Negeri Yogyakarta

Kategori

PTN

Akreditasi

Unggul


Alamat

Kampus Karangmalang Yogyakarta , Kab. Sleman - Prov. D.I. Yogyakarta - Indonesia



Deskripsi

UNY terus berupaya meningkatkan diri melalui peningkatan kualitas manajemen institusi pendidikan dan dosen, keunggulan dan kepemimpinan, maupun dukungan fasilitas disemua fakultas dan unit-unit bertaraf internasional.


Kuota Penerimaan Mahasiswa

Akademik

100

Vokasi

0

Administrasi Publik

Pada tahun 2025 menjadi program studi unggul dan bertaraf international yang menghasilkan lulusan yang berkompeten dalam bidang administrasi negara, yang bertakwa, berkepribadian nasional, mampu berpikir kritis, dan memiliki komitmen terhadap pemecahan masalah publik.

Akuntansi

Sampai dengan tahun 2019, Program Studi Akuntansi memiliki visi menjadi program studi unggul yang mampu menghasilkan lulusan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berkepribadian nasional, kompeten dan profesional di bidang akuntansi, kritis, demokratis, kompetitif, mandiri, berjiwa entrepreneur, adaptif, responsif dalam menghadapi tuntutan dunia global, dan mampu bekerja secara profesional baik di lingkup nasional maupun internasional.

Biologi

Visi Program Studi Biologi FMIPA UNY adalah sampai dengan 2025 Program Studi Biologi menjadi Program Studi yang unggul secara internasional dalam kemampuannya menghasilkan Sarjana Biologi yang bertaqwa, cendekia, mandiri, dan berwawasan global.

Ilmu Komunikasi

Pada tahun 2025 menjadi program studi unggulan yang menyelenggarakan pendidikan berkualitas di bidang komunikasi untuk menghasilkan lulusan yang profesional dan berkomitmen terhadap nilai-nilai ketaqwaan, kemandirian, dan kecendekiaan.

Kimia

Pada Tahun 2025 terwujud menjadi Program Studi yang menghasilkan sarjana kimia yang berkemampuan akademik, profesional, dan berdaya saing tinggi dalam bidang ilmu kimia dengan berlandaskan ketaqwaan, kemandirian, dan kecendekiaan.

Matematika

Pada tahun 2025 menjadi Program Studi yang unggul di tingkat nasional dalam penguasaan, penerapan, dan pengembangan ilmu matematika dan mampu menghasilkan lulusan yang bertakwa, mandiri, dan cendekia

Pend. Ilmu Pengetahuan Sosial

Program Studi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Yogyakarta dalam kurun waktu 2013 - 2018 dapat menghasilkan lulusan yang berkarakter, professional dan memenuhi standard nasional serta memiliki keunggulan kompetitif dalam mengembangkan pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial dengan pendekatan trans disiplinaritas.

Pendidikan Bahasa Inggris

Mewujudkan program studi yang mengembangkan suatu lembaga pendidikan guru bahasa Inggris untuk sekolah menengah yang mampu mendidik lulusan yang memiliki ketaqwaan, kemandirian dan kecendekiaan melalui serangkaian pengajaran dan pelatihan yang berdasarkan prinsip-prinsip akademis, humanis dan professional.

Pendidikan Bahasa Perancis

Pada tahun 2025 menjadi jurusan unggulan pada tataran nasional yang menghasilkan sarjana kependidikan dalam bidang bahasa Prancis yang bernurani, cendekia, dan mandiri serta mampu bersaing di pasar global.

Pendidikan Biologi

Sampai dengan 2025 Program Studi Pendidikan Biologi menjadi institusi pendidikan biologi yang dikenal secara internasional dalam kemampuannya menghasilkan Sarjana Pendidikan Biologi yang bertaqwa, cendikia, dan mandiri.

Pendidikan Fisika

Program Studi Pendidikan Fisika FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta mampu menghasilkan tenaga pendidik, peneliti dan tenaga kependidikan dalam bidang fisika yang taqwa, mandiri, dan cendekia.

Pendidikan Geografi

Pada tahun 2025 menjadi Program Studi Pendidikan Geografi unggulan berlandaskan ketaqwaan, kemandirian, dan kecendekiaan

Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Visi Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar adalah menjadi program studi yang menghasilkan pendidik dan peneliti pendidikan di tingkat sekolah dasar yang bertakwa, cendekia, mandiri, dan bernurani serta unggul dalam pendidikan anak dan pendidikan literasi sesuai perkembangan Ipteks yang berwawasan kebangsaan Indonesia.

Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam

Padatahun 2025 Program Studi Pendidikan IPA menjadi Program Studi Pelopor dan Unggul dalam pendidikan IPA di tingkat nasional, regional dan internasional, untuk menghasilkan sarjana pendidik IPA yang professional bertaqwa, cendikia, dan mandiri.

Pendidikan Kepelatihan Olahraga

Menjadi Program Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga yang terkemuka di tingkat ASEAN pada tahun 2019 dan di tingkat dunia pada tahun 2025 berlandaskan Akhlak Mulia, Kolaboratif, Toleran, Inovatif dan Visioner

Pendidikan Kewarganegaraan

Visi Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan: Pada tahun 2025 terwujud Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan yang mampu menghasilkan tenaga kependidikan bidang Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan yang bertakwa, mandiri, cendekia, berwawasan global, serta memiliki kompetens iuntuk membentuk warga negara yang baik (good citizen), yang memiliki kesadaran moral, kesadaran politik, dan kesadaran hokum berdasarkan Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

Pendidikan Kimia

Pada tahun 2025 terwujud Program Studi Pendidikan Kimia yang berbasis mutu dan unggul dalam pengembangan pembelajaran dan penelitian untuk menghasilkan Sarjana Pendidikan Kimia yang memenuhi kompetensi pedagogik, profesional, kepribadian, sosial, dan berdaya saing global dan memiliki karakter taqwa, mandiri dan cendekia.

Pendidikan Matematika

Pada tahun 2025 menjadi program studi pendidikan matematika yang memiliki system dan etos kerja berstandar internasional dan mampu menghasilkan lulusan yang bertakwa, mandiri, dan cendikia.

Pendidikan Sejarah

Visi Prodi Pendidikan Sejarah: Pada tahun 2020 menjadi program studi yang menghasilkan lulusan profesional yang unggul dan kompetitif dalam bidang pembelajaran sejarah, penelitian dan penulisan sejarah pada tingkat nasional dan regional (Asia Tenggara)

Pendidikan Seni Rupa

Visi Prodi Pendidikan Seni Rupa adalah mewujudkan lembaga pendidikan tenaga kependidikan seni rupa yang professional dan berkualitas berdasarkan ketaqwaan, kemandirian dan kecendikiaan

Pendidikan Teknik Informatika

Pada tahun 2025 menjadi Program Studi terdepan Bidang Pendidikan Teknik Informatika di Indonesia yang mampu menghasilkan pendidik dan tenaga kependidikan teknik informatika yang bertakwa, mandiri, cendekia dan profesional.

Pendidikan Teknik Mesin

Pada tahun 2025 menjadi Program Studi Pendidikan Teknik Mesin yang unggul di Asia Tenggara dalam menghasilkan sarjana pendidikan teknik mesin yang bertakwa, mandiri, dan cendekia.Pada tahun 2025 menjadi Program Studi Pendidikan Teknik Mesin yang unggul di Asia Tenggara dalam menghasilkan sarjana pendidikan teknik mesin yang bertakwa, mandiri, dan cendekia.

Pendidikan Teknik Sipil & Perencanaan

Pada tahun 2025 menjadi Program Studi Pendidikan Teknik Sipil dan Perencanaan kelas dunia berlandaskan ketakwaan, kemandirian, dan kecendekiaan

Psikologi

Jurusan Psikologi Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta hadir dan berkembang untuk menjawab tuntutan dan kebutuhan masyarakat terhadap tenaga ahli bidang Psikologi yang mampu melakukan analisis perilaku serta intervensi psikologis semakin tinggi. Jurusan Psikologi ini diselenggarakan guna menyiapkan lulusan sarjana Psikologi yang professional yang memiliki kemampuan akademik, soft-skill, dan kompetensi profesional dalam bidang Psikologi dengan didukung dasar-dasar keilmuwan dalam bidang pendidikan yang dapat diterapkan dalam bidang pendidikan, klinis, industri, masyarakat, serta bidang-bidang yang bergerak dalam lingkup bidang sosio-humaniora. Lulusan program S1 Psikologi yang bergelar S.Psi dapat bergabung dalam keanggotaan Himpunan Psikologi Indonesia (HIMPSI).

Sastra Inggris

Visi Program Studi Bahasa dan Sastra Inggris adalah: Pada tahun 2025 menjadi prodi yang menghasilkan lulusan dalam bidang English Literature, Linguistics, dan Translation Studiesdengan berlandaskan ketaqwaan, kemandirian, tanggung jawab, kerjasama, kecendekiawanan, dan mempunyai jati diri yang kuat dalam hubungan global, yang tingkat kepakarannya diakui dunia.

Statistika

Visi menjadi program studi yang kredibel di tingkat nasional dan internasional dalam bidang statistika berlandaskan pada nilai-nilai taqwa, mandiri, dan cendekia.

Teknologi Informasi

Visi Prodi Teknologi Informasi yaitu Menjadi Program Studi yang unggul, kreatif, dan inovatif di bidang Teknologi Informasi berlandaskan ketakwaan, kemandirian, dan kecendekiaan pada tahun 2025.

Tujuan :

Mahasiswa-mahasiswi Program PMM  berpartisipasi aktif dalam membangun kohesi sosial di masyarakat

Harapan :

Mahasiswa mengalami peningkatan pemahaman tentang indahnya keragaman tradisi dan budaya Indonesia.

Kegiatan :
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi
Telepon : (021) 57946104
Pusat Panggilan ULT DIKTI 126
pmm-01@kemdikbud.go.id
mbkm@kemdikbud.go.id
Jl. Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270